About Me

header ads

Silaturahim Pengurus dan Anggota ke Al Haddad dan Ibnu Sina

Forum silaturahmi rutin yang diselenggarana PMII Al-Biruni terbaru adalah sambang ke rayon Al-Haddad dan Ibn Sina. forum ini diselenggarakan pada hari sabtu, 29 Februari 2020 bertepatan dengan hari ulang tahun kedua rayon yang berlokasi di aula cabang PMII Kota Malang untuk rayon Al-Haddad dan di Gedung KNPI Malang untuk rayon Ibn Sina.

Dengan adanya forum sambang tersebut diharapkan akan membuat hubungan rayon semakin rekat dalam bingkai persahabatan yang erat.

berikut dokumentasi keceriaan acara tersebut


Posting Komentar

0 Komentar